Sambang Dialogis, Binmas Polsek Pasar Rebo Temui Tokoh Agama

  • Bagikan

Tribratanews – BhabinKamtibmas Kel Cijantung, Polsek Pasar Rebo, Aiptu Ronal, melaksanakan giat memakmurkan masjid sekaligus melaksanakan sholat jum’at berjamaah di Masjid Amantubillah, Jl.Gongseng ry Rt 07/010 Cijantung, Pasar Rebo, Jakarta Timur, pada Jumat (06-05-2022).

Usai melaksanakan sholat berjamaah, dalam sambang tersebut, Aiptu Ronal menemui Imam dan Chotib, Ustad Muhammad Farhan S.pdi, selain untuk bersilaturahmi juga untuk menyampaikan dan berkordinasi terkait kamtibmas.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *