Anggota Polsek Kramatjati Dampingi Tim Tracer saat Datangi Warga yang Terpapar Covid

  • Bagikan

Tribratanews – Anggota Bhabinkamtibmas Kel Tengah, Polsek  Kramatjati, mendampingi team tracer Puskesmas saat melaksanakan giat tracing dan PCR terhadap warga yang terpapar covid 19, Selasa (18-01-2022).

Warga yang terpapar tersebut adalah seorang Ibu inisial S warga Jl.Inpres Raya RT.005/01 Kelurahan Tengah Kramatjati Jaktim yang kini dilakukan isolasi mandiri. Di lokasi dilakukan tracing warga yang terpapar Covid 19 dan Swab PCR di keluarga Ibu S.

Telah di laksanakan giat Tracing dan Swab PCR terhadap keluarga dan warga sekitar oleh Nakes Pus Kes Mas Kel Tengah Kamis,18-01-2022 dan hasil (-+)2 hari baru mendapatkan hasil PCR dan apabila ada yang Positif covid 19 akan dilakukan tindakan evakuasi ke Wisma Atlet untuk di lakukan pengobatan.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *