Anggota Polsek Jatinegara Lakukan Pengamanan Pendistribusian Bansos dari Bulog di Balimester

  • Bagikan

Tribratanews, Jakarta – Anggota Bhabinkantibmas Kel. Balimester Aiptu Kendro Cahyono melakukan monitoring dan pengamanan pendistribusian bantuan sosial dari Bulog kepada warga Balimester, Jatinegara, Jakarta Timur, pada Selasa (30-05-2023).

pendistribusian bantuan sosial dari Bulog tersebut dilakukan di Jl. Jatinegara barat 2 no.19 Rt.13 Rw.03 / Halaman Kel. Balimester Kec. Jatinegara.

Sekedar diketahui, pendistribusian bantuan sosial dari Bulog diberikan kepada 519 warga penerima manfaat, adapun Bantuan tersebut berupa beras 25 Kg.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *